Cara Mengatasi Anemia Dengan Bahan Alami

Cara Mengatasi Anemia Dengan Bahan Alami.Anemia atau kurang darah di sebabkan karena penipisan hemoglobin antara 8-10 g/dl yang menyebabkan tubuh menjadi lemas,lesu, sakit kepala, mual, dan bahkan sampai menyebabkan rambut menjadi rontok. Bahan  dari tumbuhan yang tumbuh di sekitar rumah kita mungkin bisa saja di gunakan segagai Cara Mengatasi Anemia Dengan Bahan Alami dan saya akan memberi info untuk kalian yang mempunyai anemia dengan menggunakan bahan alami.

cara mengatasi anemia dengan bahan alami  secara cepat


Cara Mengatasi Anemia Dengan Bahan Alami 

1. Sayuran Bayam




Bayam adalah salah satu sayuran hijau yang memiliki kandungan zat besi tinggi yang berguna untuk mengatasi anemia dengan di buat sayur, oseng-oseng atau tambahan sayuran di bahan makanan lainnya. denfgan bayam bisa dengan cepat mengembalikan darah ke titik yang normal.

2.Telur



Telur sangat banyak sekali mengandung protein, seorang penderita anemia di anjurkan untuk mengkonsumsi telur yang sudah di rebus karena salah satu penyebabnya anemia adalah kurang asupan protein yang  terkandung dalam tubuh.

3. Kurma 
Buah kurma biasanya orang makan saat buka buasa tapi di sini dibuat untuk obat penyembuh anemia. buah kurma bisa di rebus dahulu dan tambahkan sedikit susu minumm sesudah perebusan selesai.

4. Jeruk 
Jeruk yang kaya akan vitamin c yang berguna sebagai pencegah munculnya anemia dengan menyerap zat besi dalam darah

5.Gula Merah 
Gula merah biasanya di gunakan untuk bahan masakan dan berbagai olahan manis tapi gula merah ini dapat menyembuhkan anemia dengan cara di bikin teh atau memakannya langsung karena kandungan dalam gula merah terdapat zat besi yang meningkatkan kadar hemoglobin dalam tubuh.

Penyakit anemia memang membuat orang menjadi kurang besemangat, lesu, pucat dan bisa menyebabkan kantuk mempunyai penyakit anemia menjadikan manusia kurang produktif karena di saat bekerja jadi terhambat dengan kepala pusing dan akan merasa cepat lelah. Semoga dengan informasi ini bisa mengurangi bahkan menghilangkan anemia dari tubuh selamat mencoba.

0 Response to "Cara Mengatasi Anemia Dengan Bahan Alami"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel